Kodim 1011/Kuala Kapuas mengikuti Apel Gabungan Menjelang Perayaan Hari Raya Idul Fitri

KUALA KAPUA, MKNews - Menjelang Perayaan Hari Raya Idul fitri 1442 H 2021 Kodim 1011/Kuala Kapuas mengikuti Apel Gabungan bertempat di halaman Mapolres Kapuas, Kec. Selat, Kab. Kapuas Rabu (12/05/21)

Dandim 1011/Klk Letkol Inf Ary Bayu Saputro, S.Sos mengatakan, situasi di daerah Kapuas berjalan aman dan lancar, namun kita tetap waspada menjalankan tugas pengamanan di Wilayah Kab. Kapuas yang sudah di tentukan dengan semaksimal mungkin.

TNI bersinergi dengan POLRI, maka kita dukung penuh agar tercipta kondisi yang aman dan kondusif di wilayah Kapuas. Ciptakan situasi dan kondisi yang aman agar sampai dengan selesai Perayaan Hari Raya Idul Fitri 1442 H semuanya dapat berjalan dengan aman dan lancar harapan, "ungkapnya
Perayaan Hari Raya Idul Fitri tahun ini berbeda dengan Perayaan Hari Raya Idul Fitri sebelumnya yang di lakukan sholat idul fitri di lapangan. Tahun ini sholat idul fitri dilaksanakan di masjid - mesjid dengan persyaratan tertentu sesuai Protokol Kesehatan pada zona Hijau.
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url